LOKER JABAR

Informasi Lowongan Kerja jawa Barat

lowongan kerja Digital Content PT Garuda Jelajah Nusantara

Admin_majalengka

ByAdmin_majalengka

Jun 12, 2024

PT Garuda Jelajah Nusantara perusahaan yang berdedikasi dalam industri pembuatan kosmetik dan parfum. Sebagai produsen kosmetik dan parfum, kami berkomitmen untuk menyediakan produk berkualitas tinggi dengan inovasi terkini yang memenuhi standar kecantikan dan keselamatan yang ketat.

Kami berkomitmen untuk memberikan layanan yang terbaik, kualitas produk yang terbaik, serta kerjasama yang saling menguntungkan. Mari bergabung dengan kami untuk mewujudkan produk kosmetik dan parfum yang anda inginkan.

saat ini sedang membuka kesempatan belajar untuk posisi:

  • Digital Content Designer Internship

Kualifikasi:

  1. S1 / SMK Jurusan DKV/Multimedia/Animasi
  2. Memiliki kemampuan menggunakan Adobe Photoshop, Adobe Illustrator, Adobe Premiere
  3. Memiliki kemampuan menggunakan 3D Blender menjadi nilai lebih
  4. Paid Internship
  5. ASAP

Jika memenuhi kualifikasi tersebut, silahkan kirimkan CV anda:
recruitment@gajahtara.com
Subject: Design Intern_Domisili

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *